Berita
17 SATYA LENCANA KARYA SATYA DISERAHKAN KEPADA PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA (ASN) DI LINGKUNGAN KEMENAG KOTA YOGYAKARTA PADA PUNCAK UPACARA BENDERA (HAB) KE-72 DI HALAMAN BALAIKOTA YOGYAKARTA
Penerima penghargaan Satya Lencana Karya Satya masa bakti 10, 20, dan 30 tahun sebanyak 17 (tujuh belas) orang pegawai dilingkungan Kemenag Kota Yogyakarta tersebut terdiri dari 4 (empat) orang pegawai masa bakti 10 tahun adalah :
- Handdri Kusuma, S.Ag.,M.S.I. (Kepala KUA Gondomanan Kota Yogyakarta),
- Murtinah, S.Pd.,M.A. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Ahmadi Sholihin, S.Pd.I.,M.Pd.I. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Dra. Hindatulatifah, M.S.I. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
Untuk penerima penghargaan masa bakti 20 tahun Satya Lencana Karya Satya diberikan kepada 10 (sepuluh) orang pegawai sebagai berikut :
- Drs. H. Suparno. (Kepala KUA Kec. Kraton Kota Yogyakarta),
- E. Eri Suprobo, S.S.,M.Pd. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Agus Suryanto, S.Ag.,M.Pd.I. (Guru Madya/Kepala MTs Yaketunis Yogyakarta),
- Drs. Haerul Badri, M.S.I. (Pengawas Seklah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Drs. Suyono, M.Ag. ( Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Muhammad Budi Basuki, S.Pd.I.,M.S.I. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Ratini, S.Pd.I. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Supriyadi, BA. (Guru Madya MAN 2 Kota Yogyakarta).
- Dra Wakingah, M.S.I. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta)
- H. Mohammad Lkman Hakim, S.Ag.,M.A. (Kepala KUA Kec. Mantrijeron Kota Yogyakaerta),
Sedangkan untuk yang masa bakti 30 tahun penerima penghargaan Satya Lencana Karya Satya sebanyak 3 (tiga) orang pegawai adalah :
- Drs. Bambang Sunaryo. ( Guru Madya MAN 2 Kota Yogyakart),
- Drs. Paiman, M.A. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),
- Drs. H. Susanta. (Pengawas Sekolah Madya Kankemenag Kota Yogyakarta),(hms.N)