Kultum Bakda Jamaah Ashar : Proses Mencari Ketenangan Bathin
Yogyakarta ( Bimas Islam) : Penyuluh Agama Islam Fungsional ( PAIF) KUA Kraton H. Ripai, S. Ag. menjadi Narasumber pada kultum bakda jama’ah ashar musholla Al ikhlas Kantor Kementerian Agama Kota Yogyakarta pada hari selasa, 19 Desember 2023, diikuti oleh ASN Kankemenag Kota Yogyakarta yang beragama islam.
H. Ripai memberikan tentang Proses mencari Ketenangan batin.
Keindahan dan ketenteraman batin tidak bisa dipungkiri hatinya. Artinya Ketenangan batin tidak bisa dibeli dengan rupiah. Bagaimana cara meraih ketenangan batin?
Dinamika kehidupan dan pekerjaan sehari-hari. Ketenangan bukan hanya orang kaya, pejabat dll.
Akan tetapi orang-orang kurang mampu dalam menggapainya.
Sumber ketenangan batin yang hakiki adalah mengingat kepada Alloh SWT. Oleh karena itu, bila ingin tenang hatinyamaka bersyukur dan bekerja keras serta berdoa. Ingatlah kepada Alloh SWT dengan ikhlas. ( Imam).